Share Your Keyboard and Mouse Between windows and linux

        saya punya beberapa laptop untuk menunjang pekerjaan harian, laptop - laptop tersebut saya pasang sistem operasi windows dan distro linux "kali linux". Beberapa kejadian saya harus menjalankan ke-2 laptop secara bersamaan, ya cukup repot karna harus pindah tangan saat pindah ke layar kerja dari salah satu nya.

bagaimana mengatasi masalah ini :
  • Beli monitor bukan solusi
  • Pakai software synergy sepertinya harus register dulu
  • Menggunakan Perangkat Lunak Barrier fork dari synergy

Mempersiapkan Barrier Server dan Client

Step 1 : Pemasangan

Windows Installer : unduh
linux (Debian 10 > ) : sudo apt install barrier

Step 2 : Konfigurasi Barrier Server

 

- konfigurasi tampilan layar, klik ganda dan tambahkan hostname linux pada bagian screen name (ex : machine) 



 

Step 3  : Konfigurasi Barrier Client

Step 3 : Disable SSL (Solusi gagal terhubung)




Komentar

Postingan populer dari blog ini

Tutorial sql injection menggunakan sqlmap di kali linux dan windows

Install Android 7.1 nougat on Xiaomi Redmi Note 2

Build Kali NetHunter For Xiaomi Redmi Note 2